Seminar Program Kerja KKN Mahasiswa Kimia di Samigaluh, Kulon Progo
Selesainya program kerja kuliah kerja nyata (KKN), bukan berarti berakhir sudah kegiatan KKN. Justru selesainya KKN bisa diartikan sebagai awal kegiatan eksplorasi sumber daya alam dari lokasi KKN. Itu juga yang dikerjakan para mahasiswa Prodi Kimia, Fakultas Sains dan Teknologi, UIN Sunan Kalijaga. Selesai mengikuti program KKN angkatan 2018, mereka membentuk tim ekplorasi potensi minyak atsiri d....